KELAS 5 BAB 2 SENAM IRAMA

    ASSALAMUALAIKUM WAROHMATULLAHI WABAROKATUH.....

Anak-anak yang sholeh dan sholehah 

bagaimana kabarnya ? 😃 

Semoga kita semua selalu sehat dan senantiasa dalam lindungan Allah Subhanahu wata'ala....aamiin 

berikut ini ustad ade berikan rangkuman materi Senam Irama 


RANGKUMAN SENAM IRAMA

PJOK

KELAS 5

SENAM IRAMA

Ø Nama lain dari Senam irama = senam ritmik

Ø Pengertian dari senam ritmik adalah gerakan senam yang dilakukan dengan irama musik atau latihan bebas yang dilakukan dengan mengutamakan keselarasan dan keindahan gerak.

Ø Senam irama terbagi menjadi dua yaitu senam irama dengan alat dan tanpa alat

Ø Alat yang di gunakan dalam senam irama

1. Tali

2. Pita


 

3. Bola


 

4. Tongkat



5. Simpai


 

Ø Senam irama untuk melatih kelenturan gerak

Ø Pada saat gerak jalan di tempat dan meliuk pandangan mata ke arah depan.

Ø Pada gerakan mengayun dan melangkah diikuti dengan gerakan lutut kaki mengeper.

Ø SenamIrama terdiri dari beberapa gerakan di antaranya :

1. gerakan pemanasan

2. Gerakan inti

3. Gerakan pendinginan.

Ø gerakan yang paling lama dari senam irama adalah gerakan inti.

Ø Gerakan Kontinuitas dalam senam merupakan rangkain yang tidak terputus, bergerak secara berkelanjutan membentuk satu rangkaian. 

Ø Gerakan kontinuitas sangat di tekankan pada senam irama  

Ø Pola gerak Senam irama ialah perpaduan antara gerak tari dengan  olahraga


   📆Tugas PJOK , 5 Februari 2021 

 👉Kerjakan Uji Kompetensi Siswa LKS PJOK hal 26-27 kolom A,B,danC 

📕Di kerjakan di buku Lks , untuk kolom C apabila tidak cukup silahkan di kertas 

 📲 Tugas di foto dan di kirim ke WA Ustad ade  089653462884 

 


  SILAHKAN DOWNLOAD MATERI



WASSALAMUALAIKUM WAROHMATULLAHI WABAROKATUH....

Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

PJOK KELAS 2 TEMA 5 SUBTEMA

KELAS 1 BAB 2 (GERAK NON LOKOMOTOR )

PJOK KELAS 3 TEMA 5 SUBTEMA 4