PJOK kelas 1 Tema 8 Subtema 2
ASSALAMUALAIKUM WAROHMATULLAHI WABAROKATUH.....
Bagaimana Anak-anak kabarnya ? 😃
Semoga kalian selalu dalam keadaan sehat walafiat....
MATERI KELAS 1 TEMA 8
SUBTEMA 2
Aktivitas Air
A. Aktivitas Air
l Olahraga renang di lakukan di dalam air , tempatnya di namakan kolam renang
l Berenang baik untuk melatih otot kita dan berguna untuk pertumbuhan tubuh
l Untuk belajar berenang sebaiknya di kolam yang dangkal
l menyelam di dalam air berfungsi untuk melatih pernafasan
l saat sedang berenang mengambil napas melalui Mulut dan membuang napas melalui hidung
l Pengenalan air bisa juga di lakukan dengan cara berikut :
1. Berdiri di kolam
2. Berjalan di kolam
3. Berjalan jongkok di dalam air
4. Berlari dalam air
l Alat bantu berenangan sebaiknya terbuat dari bahan karet dan plastik
l Pelampung berfungsi supaya kita saat berenang tidak tenggelam
l Contoh alat bantu/keselamatan yang di gunakan dalam berenang :
1. Ban
2. Papan seluncur
3. Pelampung
Komentar
Posting Komentar